Liputan6.com, Jakarta Ketua DPP PDI Perjuangan (PDIP) Ahmad Basarah mengatakan, pertemuan ketua umumnya Megawati Soekarnoputri dengan Presiden RI yang juga Ketum Gerindra Prabowo Subianto. “Saya kira silaturahmi antara Ibu Mega dan Pak Prabowo itu hanya tinggal menunggu waktu saja,” kata dia di kediaman Megawati, Jalan Teuku Umar, Jakarta, Senin…
-
Uncategorized
-
Uncategorized
UBOPLAY – Kemhan Pastikan Bantuan Korban Gempa Myanmar Tersalurkan, Tak Terpengaruh Konflik Politik
Liputan6.com, Jakarta – Wakil Menteri Pertahanan Donny Ermawan memastikan misi kemanusiaan TNI yakni membantu korban gempa Myanmar tetap berjalan walau negara tersebut tengah dilanda konflik. Salah satu upaya yang dilakukan TNI yakni mengirim personel pengamanan untuk menjaga anggota TNI yang tengah membantu korban gempa di Myanmar. “Sehingga nanti…
-
Uncategorized
UBOPLAY – Tim BSMI Tembus Gaza Palestina, Mulai Bertugas di Rumah Sakit European
Liputan6.com, Jakarta – Tim Emergency Medical Team (EMT) 1 Bulan Sabit Merah Indonesia (BSMI) resmi memasuki Jalur Gaza dan mulai memberikan pelayanan medis di fasilitas kesehatan setempat sejak Sabtu, 29 Maret 2025. Dua dokter spesialis, yakni dr. R. Dany Erlangga, Sp.BS, dan dr. Rinaldi Tri Frisianto, Sp.An, ditempatkan di…
-
Uncategorized
UBOPLAY – Kebakaran Kedai Ayam Goreng Tebet di Momen Lebaran, Diduga Akibat Kebocoran Gas
Liputan6.com, Jakarta Kebakaran terjadi di sebuah kedai ayam goreng saat momen lebaran 2025, tepatnya di Jalan Masjid Al Barkah, Kelurahan Manggarai Selatan, Kecamatan Tebet, Jakarta Selatan, Senin (31/3/2025). Diduga terjadi kebocoran gas dan menyambar ke instalasi listrik. “Operasi pemadaman mulai dilakukan pukul 15.17 WIB,” tulis akun Instagram resmi Sudin…
-
Uncategorized
UBOPLAY – Silaturahmi ke Rumah Megawati, Sekjen Gerindra: Tidak Bicara Politik Sama Sekali, Semua soal Lebaran
Liputan6.com, Jakarta Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani menyatakan tidak ada obrolan politik saat bersilaturahmi ke rumah Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri dalam momentum open house Idul Fitri 1446 Hijriah. Muzani menegaskan kehadirannya di Teuku Umar, Jakarta bertujuan untuk halalbihalal dan memberikan ucapan selamat Idul Fitri 1446 Hijriah…
-
Uncategorized
UBOPLAY – Libur Lebaran, Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Imbau Para Pengelola Wisata: Jangan Hanya Fokus Terima Uang
Liputan6.com, Jakarta Musim libur lebaran 2025 ini, Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi mengimbau para penyelenggara dan pengelola tempat wisata untuk mempersiapkan secara maksimal baik itu infrastruktur, keamanan, dan hal lainnya. “Pertama, seluruh penyelenggara kawasan harus memiliki kesiapan. Kesiapan dari mulai masuk termasuk jaminan keamanan wisatawan,” kata dia seperti dilansir…
-
Uncategorized
UBOPLAY – Lalu Lintas Normal, Jasamarga Hentikan Rekayasa Lalu Contraflow Km 55 sampai Km 65 Arah Cikampek
Liputan6.com, Jakarta Setelah terpantau kondisi lalu lintas kendaraan normal, atas diskresi Kepolisian, PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) hentikan rekayasa lalu lintas contraflow Km 55 sampai dengan Km 65 arah Cikampek Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pukul 20.00 WIB. Saat ini kondisi lalu lintas di Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek telah kembali…
-
Uncategorized
UBOPLAY – Momentum Lebaran, 405.760 Kendaraan Telah Meninggalkan Jakarta Melewati Ruas Jalan Layang MBZ
Liputan6.com, Jakarta GM Operasi dan Pemeliharaan PT Jasamarga Jalan Layang Cikampek, Desti Anggraeni mengatakan, periode 21 sampai dengan 30 Maret 2025 atau H-10 sampai H-1 Lebaran, terjadi peningkatan volume kendaraan yang melewati Jalan Layang Mohamed Bin Zayed (MBZ). “Total volume lalu lintas sejak H-10 sampai dengan H-1 kendaraan yang meninggalkan Jakarta…
-
Uncategorized
UBOPLAY – Urun Rembuk IKAFEB Trisakti Menjelang Rapat Umum Pemilihan Ketua IKA
Liputan6.com, Jakarta – Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Trisakti tengah mempersiapkan Rapat Umum Anggota (RUA) yang akan diadakan pada akhir April 2025. RUA kali ini akan menjadi ajang penting bagi IKA Trisakti, karena agenda utamanya adalah pemilihan Ketua Umum periode 2025–2028. IKAFEB Trisakti, sebagai salah satu pemangku kepentingan utama IKA Trisakti…
-
Uncategorized
UBOPLAY – Pemudik Motor Padati Jalan Arteri Kalimalang, Polisi Siapkan Rekayasa Traffic Light
Liputan6.com, Jakarta – Pemudik sepeda motor memadati jalan arteri Kalimalang, Kota Bekasi, Jawa Barat, sejak H-2 Idul Fitri 1446 H atau Sabtu, 29 Maret 2025 malam. Mayoritas pemudik sengaja memilih melakukan perjalanan di malam hari demi menghindari terik matahari. Pada pintu keluar Tol Becakayu, terlihat peningkatan volume kendaraan pemudik yang…